Tulisan al-Turkistani begitu mengejutkan. Gua pun terkejut. Tulisan tersebut dikutip dan menjadi bahan perbincangan.
Antaranya di sini Al-Ahkam.net
Hingga menimbulkan respons yang baik di sini juga di Al-Ahkam.net
Gua tak tau pulak tempat-tempat lain. Ada?
Yang gua pasti, kat hati-hati korang yang baca kat sini sudah tentunya menjadi perbincangan di dalam lubuk hati.
Ada juga attempt dari beberapa anonymous nak jadikan tempat komen sebagai tempat baling-baling kerusi dalam forum terbuka. Gua tak izinkan. Maka dengan itu gua telah tukar setting, encik-encik anonymous no longer welcomed to comment.
Ada juga yang sinis tengok blog Metal macam ni dok tulis pasal Islam. Ni gua tuju kepada mat-mat skema. Macam ni, blog ni bukan nak kasi fatwa. So stop! Go elsewhere kalau nak cari fatwa. Tapi kalau jadi mat Metal, tak bolehkah dia at the same time mahukan agama? Ke mat skema je yang boleh mahukan agama? Atau mat skema je yang SENTIASA betul dalam beragama? Betulkan kalau gua silap, semua orang ada hak terhadap agamanya. Mat Metal ke, Mat skema ke, Mat dangdut ke... er mat bola pun ada! Dalam program "lagho" pun sempat dia beragama.
Kepada mat Metal yang baca blog gua ni, gua Metal lu pun Metal. Nak celen sape lagi Metal? tak payah... tapi sama-samalah rasa cinta terhadap agama ini. Time lu rasa lu terlebih Metal sampai terkantoi kehendak agama, kenalah rasa bersalah dalam hati. Kena ada "talab" atau kemahuan kepada agama. Kemahuan ni la yang Allah s.w.t. akan lihat dan dengan sifat pemurah dan penyayangNya, kita boleh berubah jadi mukmin sejati.
WA.
salam ben,
ReplyDeleteaku stuju blog ni ko gunakan utk apa saja yg ko suke termasuk perkara agama. Aku stuju dgn opinion ko dlm hal ini bahawa kita semua ada hak dlm beragama. Lagipulak ia adalah paling penting dlm kehidupan manusia. teruskan bro.
Dan alhamdulillah pasal dah setle pasal rumah ko tu.
isu boikot ni, kita kena hati2 supaya, 1) jgn kita orang Islam pecah belah. 2) jgn la memaksa org lain trima pendapat kita walhal ulama pon berbeza pendapat. sedangkan kita bukan ulama. 3) jgn la kita mengutuk ulama. 4) perlu berlapang dada.
ReplyDeleteAku pernah dpt komen dari anonymous yg ada berbau mcm altukistani.
Silap besar bila ada mengatakan boikot adalah kerja orang kafir. Padahal dalam sirah nabi, Nabi s.a.w pernah boikot 3 sahabat kerana tak pegi perang tabuk. Antara barang dgn manusia mana lebih bernilai? tentu la manusia. Nabi bukan boikot barang tapi manusia, sahabat baginda sendiri pulak tu. Sahabat dah tentu darjatnya begitu tinggi berbanding kita semua. Sahabat tu kena boikot 50 hari, bahkan isteri dan sahabat nabi yg lain pun boikot sama. Boikot tu adalah perintah Allah hingga turun ayat untuk mengatakan keampunan kepada sahabat tu, baru tamat tempoh boikot tu.
Jadi sapa2 kata boikot tu kerja orang kafir KENA ISTIGHFAR cepat, dan jangan melulu/senang2 kata boikot tak sunnah.
Begitupun, bagi mereka yg memboikot, jgn pula memandang rendah/serong kpd yg TAK memboikot. Terpulang la kpd masing2, perlu la berlapang dada, sangka baik. sama kita org Islam jgn bergaduh atau merendahkan diri sendiri dgn akhlak dan kata2/komen yg buruk spt bukan orang Islam.
sori terpanjang, aku terlepas komen N3 sebelum ni sebab cuti raya cina baru2 ni aku tak bukak internet sbb balik kampung, jadi terlepas N3 yg hangat2 sblm2 ni.
boikot ni kena selektif, krn bukan semua produk kita boleh boikot. Boikot la benda yg ada alternatif je. Itu boleh dibuat. Pakar ekonomi kata kata 20 % sahaja org Islam memboikot produk AS, Yahudi maka itu sudah beri kesan ekonomi kpd mereka.
ReplyDeleteBrg yg alternatif spt makanan, pakaian pilih la yg dihasilkan orang Islam. Kena ada keyakinan diri, jgn lemah semangat, mengaku kalah sblm mencuba. Sekarang pun dah terbukti berjaya, kalau tengok paper, hari2 iklan MCD buat reverse saikologi kata kami ada pekerja Islam etc... sbb kesan mmg ada.
Ada barang yg tak boleh boikot sbb takde pilihan, contohnya barang komputer, blogspot ni, google, microsoft, ubat2, mesin dialisis, mesin cuci darah, buah pinggang, barang perubatan banyak Yahudi invent dan branding kan dan dunia pakai. Yg tak boleh elak jgn boikot. Jgn kita berhati lemah.
dlm bab ekonomi pun, ada cara yg boleh digunakan walaupun bukan sepenuhnya, tetapi tetap boleh mmberi kesan dan menghantar mesej. Dlm FDI misalnya mmg byk negara Islam bergantung kpd AS. Baca http://ziarah76.blogspot.com/2009/01/bolehkah-boikot-produk-as-berjaya.html
ReplyDeleteAda cara yg boleh dimainkan tanpa menjejaskan umat Islam, kita jgn mati akal.
Dlm bab cari ilmu pun, takde masalah kalau terpaksa belajar ke negara AS atau lain, kerana boikot perlu selektif/memilih. perbincangan ekonomi rasenya tak sesuai dinyatakan dalam ruang komen krn ia panjang n boleh tersalah faham.
mereka yg mengutamakan barang tempatan atau produk org Islam, sekali gus dia telah melakukan boikot kpd barang Amerika, Yahudi.
ReplyDeleteContohnya, org yg tak faham kata, nape tabligh hanya amar maaruf spt ajak solat tp tak cegah mungkar? sebenarnya padahal nabi kata solah tu akan mencegah mungkar. kalau betul solatnya maka mungkar pun tercegah. melakukan maaruf sekali gus meninggalkan mungkar. begitu juga kalau kita hanya beli brg tempatan, produk saudara seIslam maka sekali gus itu namanye pulaukan barang AS, yahudi la tu, sbb kita elak beli barang AS, yahudi. kan boikot namenya tu maka di situ la kita perlu boikot.
Bagaimanapun, orang Islam yg berada di luar negara atau terdapat kemaslahatan tersendiri, maka mereka lebih mengetahui apa yg terbaik untuk mereka. terpulang kepada mereka dan tidak boleh dipaksakan ke atas mereka. Mrk lebih tahu bagaimana hendak mengurus isu ini. Ini termasuk pekerja kilang DELL di Bukit MErtajam P.Pinang (dell adalah produk Yahudi), jgn pulak kita marah pada pekerja tu. Mereka lebih mengetahui hal ehwal mereka, dan mrk boleh memboikot apa2 yg tidak menjejaskan mereka dlm kehidupan sendiri, misalnya makan nasi kandar lebih lagi berbanding MCD etc. Entah2 mrk ni melakukan lebih daripada mereka yg sibuk melaungkan boikot...etc.
kesimpulannya, jgn kata boikot tak sunnah. aku sokong boikot, tetapi perlu selective. jgn perkecilkan org yg tak boikot atau sebaliknya juga. Umat Islam kena rasional bukan emosional. Perlu amalkan agama dlm kehidupan maka pasti kita berjaya..
ReplyDeletemutakalim,
ReplyDeleteboleh panjangkan pandangan lu di blog nanti gua ziarah. Kat komen room ni memang tak best setakat nak bincang entry boleh le.
marilah kita membeli produk halal.. Meningkatkan ekonomi ISlam..
ReplyDeletemutakalim,
ReplyDeletecth sahabat kene boikot tak boleh dibawak hujjah..x valid..al-qaradhawi yang keluarkan fatwa pn xguna hujjah tu..dia hanya guna usul fiqh utk qias..gua dah malas nak jawab dh pasal boikot sahabat..nabi boikot sahabat sebab x pegi jihad?boley x kita boikot en.mutakalim,al-qaradhawi dll sbb x pegi jihad?dahla,dalil kamu tu jauh sangat dari hal boikot ni.Utk pengetahuan lu,gua penah tanya pasal boikot ni kat ulamak seri petaling,ustaz2 karkun mase boikot yg dulu.nak tau pe dia jwb?jeng3,buatlah yg sunnah dulu.5amal kasi strong..Utk pengetahuan en.mutakalim,ulamak2 usaha atas iman xmenyokong boikot dan demonstrasi tapi xmlarang..tak caye?pegi tanya sniri..
"Tapi kalau jadi mat Metal, tak bolehkah dia at the same time mahukan agama?"
ReplyDeletewell said mm
This comment has been removed by a blog administrator.
ReplyDeleteemmm ... kenapa lak ni? emmm ...
ReplyDeleteOoh...tentang isu boikot tu. Ingatkan tentang isu Satanisme yg dipaparkan dlm program Nasi Lemak Kopi O smlm. Itu pun isu menarik jugak, turut dimuatkan dlm Al-Ahkam.net
ReplyDeleteAku Mat Metal yang telah di'Tabligh'kan. Macamana pun aku masih metal. (mengaku ajelah...)
ReplyDelete...aku dah klik iklan Milo kat nuffnang kau tu. (bila nak kaya dengan nuffnang nih..)
ReplyDeleteHUKUM MINUMAN COCA COLA PRODUK PERUSAHAAN YAHUDI
ReplyDeleteOleh
Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin
Pertanyaan
Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin ditanya : Ada minuman Coca Cola produk
perusahaan Yahudi, bagaimana hukum meminum minuman ini dan bagaimana hukum
menjualnya ? Apakah kalau menjualnya tergolong kerjasama dalam dosa dan
permusuhan ?
Jawaban
Apakah belum sampai kepadamu bahwa Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam pernah
membeli makanan untuk keluarganya dari orang Yahudi, ketika Nabi Shallallahu
'alaihi wa sallam wafat baju besinya tergadai di tempat orang Yahudi?! Apakah
belum sampai kepadamu bahwa Nabi Shallallahu'alaihi wa sallam pernah menerima
hadiah dari orang Yahudi?!
Jika kita mengatakan tidak boleh membeli produk mereka maka akan luput dari
kita banyak sekal hal-hal yang bermanfaat, seperti mobil buatan Yahudi, dan
hal-hal lain yang bermanfaat yang tidak membuatnya kecuali orang Yahudi.
Memang benar bahwa minuman seperti ini kadang ada unsur mudharat dari orang
Yahudi, karena orang Yahudi tidak bisa dipercaya, karena ini mereka letakkan
racun pada daging kambing yang mereka hadiahkan kepada Rasulullah Shallallahu
'alaihi wa sallam dan Rasulllah Shallallahu 'alaihi wa sallam meninggal dengan
mengatakan.
"Tidak henti-hentinya aku merasakan sakit karena makanan yang aku makan di
Khaibar, dan inilah saat terputusnya urat nadiku dari dunia (maksudnya
kematianku) dengan sebab racun itu"
Karena inilah Az-Zuhri berkata : "Sesungguhnya Nabi Shallallahu 'alaihi wa
sallam wafat karena dibunuh oleh orang-orang Yahudi".
Semoga Allah melaknat orang-orang Yahudi, dan melaknat orang-orang Nashara,
mereka semua tidak ada yang bisa dipercaya, tetapi aku menduga bahwa
barang-barang yang sampai kepada kita ini pasti sudah dicek dan diuji, dan
diketahui apakah berbahaya atau tidak.
[Kaset Liqa' Bab Maftuh No. 61 dan 70]
Pertanyaan.
Syaikh Shalih bin Fauzan Al-Fauzan ditanya : Terpampang di Koran-koran saat ini
seruan pemboikotan produk Amerika. Di antaranya apa yang tertulis hari ini para
ulama kaum muslimin menyerukan pemboikotan dan bahwa aksi ini hukumnya fardhu
'ain atas setiap muslim dan membeli satu saja dari barang-barang ini hukumnya
haram, dan pelakunya telah berbuat dosa besar, membantu Amerika dan membantu
Yahudi memerangi kaum muslimin, saya mengharap dari Fadhilatusy Syaikh
menjelaskan masalah ini!
Jawaban
Yang pertama : Saya meminta salinan surat kabar atau perkataan yang disebutkan
oleh penanya
Yang kedua : Hal ini tidak benar, para ulama tidak berfatwa pengharaman
pembelian produk-produk Amerika.
Produk-produk Amerika tetap datang dan dijual di pasaran kaum muslimin.
Tidaklah memberikan madharat kepada Amerika jika engkau tidak membeli
produk-produk mereka. Tidak boleh diboiklot produk-produk tertetntu kecuali
jika Waliyyul Amr mengeluarkan keputusan. Jika Waliyyul Amr mengeluarkan
keputusan pembolikotan terhadap suatu negeri maka wajib diboikot.
Adapun jika ada person-person berbuat ini dan itu, dan berfatwa maka ini
berarti mengharamkan apa yang dihalalkan oleh Allah.
[Dari Kaset Fatwa Ulama dalam masalah Jihad dan Aksi Bunuh Diri, Tasjilat
Minhajus Sunnah Riyadh dan lihat Fatawa Ulama Fil Muqatha'ah oleh Muhammad bin
Fahd Al-Hushain]
[Disalin dari Majalah Al-Furqon Edisi 12 Tahun IV, hal. 28-29. Penerbit Lajnah
Dakwah Ma'had Al-Furqon, Alamat Maktabah Ma'had Al-Furqon, Srowo Sidayu Gresik,
Jatim]
Pertanyaan
Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin ditanya : Bagaimana pendapat Syaikh
tentang penyebaran seruan pemboikotan produk Amerika untuk melemahkan
perekonomian Amerika karena aksi-aksi setan Amerika terhadap kaum muslimin?
Jawaban
Belilah yang dihalalkan Allah dan tinggalkanlah apa yang diharamkan Allah!.
[Kaset Liqa' Bab Maftuh No. 64]
HUKUM MINUMAN COCA COLA PRODUK PERUSAHAAN YAHUDI
Oleh
Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin
PEMBOIKOTAN PRODUK-PRODUK AMERIKA, YAHUDI, SEPERTI : COCA COLA, PIZA HUTT, MC
DONALD DLL
Oleh : Lajnah Da'imah Lil Buhuts Al-Ilmiah Wal Ifta.
Sumber : http://www.almanhaj .or.id
Pertanyaan.
Lajnah Da'imah Lil Buhuts Al-Ilmiah Wal Ifta ditanya : Sekarang ini begitu
gencar seruan pemboikotan produk-produk Amerika seperti Pizza Hutt, Mc Donald
dll, apakah kita ikuti seruan itu ? Dan apakah muamalah jual beli dengan
orang-orang kafir di darul harbi dibolehkan ataukah hanya dibolehkan dengan
mu'ahadin[1], dzimmiyyin[2] , dan musta'mnin[3] di negeri kita saja ?
Jawaban
Dibolehkan membeli produk-produk yang mubah dari mana saja asalnya, selama
Waliyyul Amr tidak memerintahkan pemboikotan dari suatu produk untuk
kemaslahatan Islam dan kaum muslimin, karena hukum asal dalam jual beli adalah
halal berdasarkan firman Allah Subhanahu wa Ta'ala.
"Artinya : ..Dan Allah telah menghalalkan jual beli". [Al-Baqarah : 275]
Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam pernah membeli barang dari orang Yahudi.
[Lajnah Da'imah No : 21176, Tgl 25/12/1421H]
* Fatwa Asy-Syaikh Muhammad bin Sholeh Al-‘Utsaimin –rahimahullah-
Beliau –rahimahullah Ta’ala - ditanya: “Apakah Demonstrasi bisa dianggap sarana dakwah yang disyari’atkan?” Beliau menjawab, “Alhamdu lillahi Rabbil alamin wa shollallahu ala Sayyidina Muhammad wa ala alihi wa shohbihi wa sallam wa man tabi’ahum bi ihsan ilaa yaumiddin. Amma ba’du: Sesungguhnya demonstrasi merupakan perkara baru, tidaklah dikenal di zaman Nabi –shollallahu alaihi wasallam-, dan para sahabatnya –radhiyallahu anhum-. Kemudian di dalamnya terdapat kekacauan dan huru-hara yang menjadikannya perkara terlarang, dimana didalamnya terjadi pemecahan kaca-kaca, pintu-pintu, dan lainnya. Juga terjadi padanya ikhtilath (campur-baur) antara pria dan wanita, orang tua dan anak muda, dan sejenisnya diantara kerusakan dan kemungkaran. Adapun masalah tekanan atas pemerintah. Jika pemerintahnya muslim, maka cukuplah bagi mereka sebagai penasihat adalah Kitabullah Ta’ala, dan Sunnah Rasul –Shollallahu alaihi wasallam-. Ini adalah sesuatu terbaik disodorkan kepada seorang muslim. Jika pemerintahnya kafir, maka jelas mereka tak akan memperhatikan para peserta demonstrasi. Pemerintah tersebut akan “bermanis muka” di depan mereka, sementara itu hanyalah merupakan kejelekan yang tersembunyi di batin mereka. Karenanya, kami memandang bahwa demonstrasi merupakan perkara mungkar !!Adapun alasan mereka: “Demo inikan aman-aman saja”. Memang terkadang aman-aman saja di awalnya atau pertama kalinya, lalu kemudian berubah menjadikan perusakan. Aku nasihatkan kepada para pemuda agar mereka mau mengikuti jalannya Salaf. Karena Allah –Subhanahu wa Ta’ala- telah memuji para sahabat Muhajirin dan Anshor, serta juga orang-orang yang mengikuti mereka dalam kebaikan”. [Lihat Al-Jawab Al-Abhar(hal.75) karya Fu’ad Siroj]
Fatwa Fadhilah Asy-Syaikh Al-Allamah Sholeh bin Ghoshun-rahimahullah- Fadhilah Asy-Syaikh Al-Allamah Sholeh bin Ghoshun -rahimahullah- berkata,
“Jadi seorang da’I, orang yang memerintahkan kebaikan, dan melarang dari kemungkaran, wajiblah bagi dirinya untuk menghiasi dirinya dengan kesabaran, mengharapkan pahala dan ganjaran (di sisi Allah), menanggung segala sesuatu yang ia dengarkan atau terkadang ia dicemooh dalam dakwahnya. Adapun seorang da’I menempuh cara kekerasan, atau dia -wal’iyadzu billah- menempuh cara dengan menyakiti manusia, mengganggu orang, atau menempuh cara perselisihan dan pertengkaran, dan memecah belah kesatuan. Ini merupakan perkara-perkara setan. Dia adalah prinsip dakwah Khawarij. Inilah prinsip dakwah Khawarij !! Mereka itulah yang mengingkari kemungkaran dengan senjata, mengingkari sesuatu perkara-perkara yang mereka anggap tidak boleh dan menyelisihi keyakinan mereka dengan cara perang, menumpahkan darah, mengkafirkan orang, dan beberapa perkara lain. Maka bedakanlah antara dakwah para sahabat Nabi-Shollallahu alaihi wasallam- dan Salafush Sholeh dengan dakwah Khawarij dan orang yang menempuh manhaj (jalan hidup) mereka, dan menjalani jalan mereka. Dakwahnya para sahabat dengan cara hikmah, nasehat, menjelaskan kebenaran, dengan penuh kesabaran, dengan berhias kesabaran, dan mencari pahala dan ganjaran. Sedangkan dakwah Khawarij dengan cara membunuh manusia, menumpahkan darah mereka, mengkafirkan mereka, memecah-belah kesatuan, dan merobak-robek barisan kaum muslimin. Ini adalah perbuatan-perbuatan keji dan bid’ah. Sepantasnya orang-orang yang mengajak kepada perkara-perkara seperti ini dijauhkan dan dijauhi, diburuk-sangkai. Mereka itu telah memecah-belah kesatuan kaum muslimin. Padahal Persatuan itu merupakan rahmat,sedangkan perpecahan merupakan sengsara dan adzab-wal’iyaadzu billah-. Andai suatu penduduk negara di atas kebaikan, bersatu di atas satu kata, niscaya mereka akan memiliki kharisma dan wibawa. Akan tetapi penduduk negara kita sekarang sudah berkelompok-kelompok dan terkotak-kotak. Mereka telah sobek, berselisih, musuh dari kalangan mereka masuk ke tengah-tengah mereka, dari sebagian mereka atas sebagian yang lainnya. Ini merupakan cara bid’ah, dan keji. Merupakan jalan seperti yang telah berlalu keterangannya, datang dari orang-orang yang mau memecah-belah kesatuan, dan orang-orang yang telah membunuh Amirul Mukminin Ali-radhiyallahu anhu- dan orang-orang yang bersama beliau dari kalangan sahabat, peserta bai’at Ridhwan. Mereka telah membunuh beliau sedang mereka menginginkan “kebaikan”!! Sedang mereka itu adalah pemimpin kerusakan, pemimpin bid’ah,dan pemimpin perpecahan. Mereka itulah yang memecah-belah persatuan kaum muslimin, dan melemahkan barisan kaum muslimin. Demikian juga sampai orang-orang yang berpendapat bolehnya, mengadopsinya, dan menganggapnya baik. Maka orang seperti ini jelek aqidahnya, dan harus dijauhi.Aku tahu-wa’iyaadzu billah- bahwa ada seorang yang disiapkan untuk membahayakan ummatnya dan teman-teman majelisnya, serta orang-orang yang ada disekitarnya. Nasihat yang haq, hendaknya seorang muslim menjadi seorang bekerja, membangun, mengajak kepada kebaikan, dan mencari kebaikan sebenar-benarnya. Dia harus mengucapkan kebenaran, berdakwah dengan cara yang benar dan lembut, berbaik sangka terhadap saudaranya, serta mengetahui bahwa kesempurnaan merupakan sesuatu yang sulit diraih, bahwasanya yang ma’shum adalah Nabi-Shollallahu alaihi wasallam- , dan andaikan para pemerintah tsb hilang/pergi, maka tak akan datang orang yang lebih bagus dibandingkan mereka. Andaikan semua orang yang ada hilang/pergi-sama saja diantara mereka ada pemerintah, penanggung jawab, atau para penuntut, atau rakyat. Andaikan ini semuanya pergi/hilang-rakyat negara mana saja-, niscaya akan datang pemimpin yang lebih jelek darinya !! Karena tak akan datang suatu masa kecuali yang berikutnya lebih buruk. Jadi, orang yang menginginkan agar orang sampai pada derajat kesempurnaan, atau menjadi orang-orang yang ma’shum dari segala kesalahan dan kejelekan. Orang (yang berpemikiran) macam ini adalah orang sesat. Mereka ini adalah orang-orang Khawarij. Mereka inilah yang memecah-belah persatuan manusia dan menyakiti mereka. Ini merupakan tujuan orang-orang yang memusuhi Ahlus Sunnah wal Jama’ah dengan berbagai bid’ah dari kalangan orang Rofidhoh, Khawarij, Mu’tazilah, dan seluruh jenis pelaku kejelekan dan bid’ah”. [Lihat Majallah Safinah An-Najaah , edisi 2, Januari 1997 M.]
ada lg ke kempen2 boikot ni? senyap je aku tgk. tahik ayam sudah keras ke
ReplyDeletebukan metal je yang nak agama.punk rockers pun nak agama bro..tapi lu mmg style la..sbb membuka mata sume org ngan topik ni..peace..rock on
ReplyDelete